Senin, 26 Juli 2010

Membuat Pin Sendiri oleh SMK TKJ Unggulan

Sebagai salah satu Program unggulan, maka kegiatan belajar tidak hanya berupa materi kelas, namun siswa di ajarkan ketrampilan dengan menggunakan teknologi multimedia, diantaranya membuat ketrampilan PIN sendiri. berikut ini salah satu kegiatan anak-anak kelas TKJ ( Teknik komputer & Jaringan ) SMK NU I BUSTANUL ULUM. Tanggungprigel Kecamatan Glagah Kabupaten Lamongan.
Dengan diberikannya ketrampilan multimedia, diharapkan Lulusan SMK TKJ Bustanul ulum memiliki keahlian dan dapat digunakan apabila telah lulus dan terjun langsung di dunia kerja....

Berkut Langkah-langkah membuat PIN

1.Desain gambar berbentuk lingkaran sesuai dengan diameter pin yang dibuat, kemudian gunting gambar sesuai bentuk lingkaran














2. Letakkan gambar yang sudah digunting diatas PIN kemudian pres dengan alat press, langkah ini akan membuat gambar akan menempel pada bagian yang diatas...















3. Letakkan pin yang sudah di press bagian atas dengan bagian bawah menggunakan press yang sebelah kanan. hal ini untun menyatukan bagian pin atas dengan bagian bawah...














" Meskipun cewek tapi kuat lhooh...!!!"














4. Jadi deh... Pin Buatan sendiri.... ( SMK NU-1 Bustanul Ulum Bisa...!!)



Murid : Anifah
Guru : Pak Jazuli

Tidak ada komentar:

Posting Komentar